Arsip

Sosial Media GBA Center

22 December 2024

Gerakan Baca Alkitab

Jadikan Baca Alkitab Sebagai Gaya Hidup

Poros Kehidupan | Kisah Para Rasul 20:24 (TB)

1 min read
Poros Kehidupan

Poros Kehidupan

Tetapi aku tidak menghiraukan nyawaku sedikit pun, asal saja aku dapat mencapai garis akhir dan menyelesaikan pelayanan yang ditugaskan oleh Tuhan Yesus kepadaku untuk memberi kesaksian tentang Injil kasih karunia Allah. (Kisah Para Rasul 20:24 TB)

Poros kehidupan berarti pusat yang mengatur dan mengendalikan seluruh aspek kehidupan sehingga memengaruhi sikap dan tindakan manusia. Seharusnya manusia menggantungkan kehidupan seutuhnya pada Tuhan sebab Dialah sang pemilik hidup namun kenyataannya, manusia lebih menggantungkan hidupnya kepada prestasi dan pujian dari sesama.

Prestasi dan pujian memang diperlukan sebagai tanda bahwa kita menghargai Tuhan juga sebagai tanda bahwa kita telah menjadi garam dan terang bagi sesama. Banyak hal Dia lakukan untuk menyadarkan manusia agar lebih banyak menggantungkan hidup pada Tuhan daripada ketiga hal yang telah penulis uraikan sehingga apapun yang dikerjakan memberikan hasil yang terbaik tanpa harus mengorbankan waktu untuk Dia dan keluarga. Apa yang kita lakukan menjadi motivasi bagi generasi berikutnya.

Tuhan Yesus memberkati dan salam cemungud!

Sumber:

  1. https://alkitab.sabda.org/commentary.php?book=44&chapter=20&verse=24
  2. https://simbol.co.id/apa-itu-poros/
Share Artikel ini
Open chat
Butuh Bantuan!
Shalom! 👋🏻
Ingin bertanya tentang Gerakan Baca Alkitab dan pelayanannya? 🙏🏻

Kami melayani chat dari Jam 9.00 - 17.00 WIB
can't talk, whatsapp only